Misal aku pulang
dan kau sedang bersedih
maukah menangis di pelukku?
Misal kau datang
dan aku sedang letih
maukah membuatkan kopi untukku?
Misal dalam hening
kucium bibirmu kasih
sudikah jadi milikku?
Bandung, 15 Mei 2009
Misal aku pulang
dan kau sedang bersedih
maukah menangis di pelukku?
Misal kau datang
dan aku sedang letih
maukah membuatkan kopi untukku?
Misal dalam hening
kucium bibirmu kasih
sudikah jadi milikku?
Bandung, 15 Mei 2009